Brand otomotif premium asal Jerman, BMW, terus mendekatkan diri kepada konsumen & BMW Enthusiast Jakarta. Lewat event BMW Fascination Exhibition 2014 yang diadakan di Atrium Plaza Senayan (20-25 Mei), BMW Group Indonesia tampil menarik dengan desain booth yang sesuai dengan semangat BMW: “Sheer, Driving, Pleasure”. Tapi, bukan ini saja yang menjadi surprise BMW Group Lanjut Membaca













