
Jakarta – Pasar mobil perkotaan (city car) beberapa tahun terakhir mengalami penurunan cukup drastis. Hampir semua Agen Pemegang Merek (APM) mobil di Tanah Air kompak mengatakan bila penurunan disebabkan oleh kemunculan mobil jenis Low Cost Green Car (LCGC) versi city car. Mobil LCGC dibanderol dengan harga lebih terjangkau ketimbang city car sehingga banyak konsumen Lanjut Membaca