
SETELAH meluncurkan Fiat 500 di ajang Indonesia International Motor Show tahun lalu, PT Garasindo Inter Global sebagai pemegang merek, meluncurkan varian tambahan untuk city car premium asal Italia tersebut. Bernama Fiat 500 Sport, Garasindo menjamin ketersediaan varian ini sudah bisa dimiliki konsumen yang merindukan merek Fiat di Indonesia. Tidak seperti saat pertama Lanjut Membaca