
Seoul – Hyundai Mobis diklaim telah menemukan baterai mobil listrik yang bisa padam sendiri ketika mengalami kebakaran. Dikutip dari Arena EV, Rabu (16/4/2025), teknologi yang dikembangkan oleh Hyundai Mobis ini memiliki petugas pemadam kebakaran kecil di dalam baterai mobil listrik. Pengembangan ini dilakukan akibat banyaknya kasus baterai mobil listrik yang Lanjut Membaca