
Penulis : Enda Darata Jakarta – Mobil komersial Mitsubishi Canter di masa depan tidak boleh lagi minum solar sebagai bahan bakar utamanya. Mengapa? karena Light Duty Truck (LDT) Fuso ini kedepannya sudah tidak lagi menggunakan mesin diesel, berubah mesin bertenaga listrik. Dari namanya saja sudah jelas kalau Mitsubishi Fuso Truck & Bus Corporation menempatkan Lanjut Membaca