
Toyota Kijang Innova Bakal Semakin Mahal dan (Mungkin) Mewah Jakarta – Bersiap, segmen MPV Toyota bakal terus diperkuat. Bahkan, kalau anda berpikir Toyota Innova saat ini sudah cukup wah, baik dari spesifikasi maupun harganya, mulai tahun depan bakal ada yang lebih mewah. Informasi ini sebenarnya sudah lama. Dimulai dengan munculnya Toyota Innova Crysta di India. Lanjut Membaca