
Seoul – Kia Sportage versi facelift dari model generasi kelima tak lama lagi akan meluncur. Korea Selatan menjadi negara pertama di dunia yang meluncurkan Sportage facelift. Sebagaimana diberitakan Autoindustriya, Senin (4/11/2024), Kia baru-baru ini membocorkan teaser Sportage versi facelift jelang peluncurannya. Mengacu pada teaser tersebut Kia tampaknya melakukan Lanjut Membaca