
Jakarta — Dalam rangka menyambut Idul Fitri tersebut, MG (Morris Garage) menawarkan layanan khusus “MG Care Lebaran” untuk para konsumennya. Raditio Hutomo, Lead Aftersales MG Indonesia, menyampaikan layanan ini memberikan banyak manfaat yang tentunya sangat berguna bagi para pengguna MG. Salah satunya yaitu gratis check-up kendaraan di 34 titik yang meliputi Lanjut Membaca