
Jakarta – Saat hujan lebat turun, tak jarang disertai petir yang ikut menyambar. Mobil sebagai benda yang dibuat dari bahan logam juga berpotensi ikut tersambar petir. Lantas, apakah berbahaya bila kita di dalam mobil saat hujan deras turun? Petir memang sangat berbahaya untuk manusia karena sambarannya sangat kuat, mengandung arus listrik jutaan Volt. Untuk itu, Lanjut Membaca