
Sunderland – Nissan baru-baru ini mengumumkan calon mobil listrik terbaru yang ditujukan untuk pasar global. Sebagai permulaan, pabrikan asal Jepang itu memperlihatkan beberapa gambar teaser dari calon mobil listriknya, tanpa memberikan keterangan nama dan spesifikasi. Diberitakan Carscoops, Jumat (2/7/2021), calon mobil listrik Nissan itu berjenis crossover. Lanjut Membaca