
Euforia FIFA World Cup 2014 yang akan diadakan di Brazil memang tinggal menghitung hari. Karena itulah, berbagai persiapan akhir jelang pesta sepak bola paling dinanti se-antero bangsa di dunia ini terus dilakukan sebaik mungkin. Salah satunya datang brand otomotif asal Korea Selatan, Hyundai. Sebagai salah satu official vehicle untuk FIFA World Cup 2014, Hyundai tentu Lanjut Membaca