
Penulis: Endara Darata Jakarta – PT Mercedes-Benz Distribution Indonesia (MBDI) selaku agen pemegang merek Mercedes-Benz, mengadakan promo service menarik terhadap pemilik kendaraan Mercedes-Benz jelang lebaran tahun ini. Promo bertajuk Service Week ini berlangsung selama 20 hari terhitung dari 21 Mei hingga 9 Juni 2018. Promo ditujukan untuk memberikan pelayanan Lanjut Membaca