
Mumbai – Maruti Suzuki India Limited (MSIL) agen pemegang merek (APM) Suzuki di India diam-diam tengah menyiapkan Ignis facelift. Mobil perkotaan ini akan mendapatkan sejumlah perubahan, tidak hanya dari segi penampilan saja tapi juga standar emisinya lebih baik dari model sekarang. Perubahan yang dilakukan oleh Suzuki terhadap Ignis terinspirasi dari beberapa prodok Lanjut Membaca